Penulisan buku ini bersumner pada beberapa buku standar dan artikel-artikel seperti tercantum dalam catatan kaki dan daftar keputusan.
Buku ini menyediakan bahan deskriptif sebagai latar belakang bagi para mahasiswa untuk memahami dan menghargai konsep-konsep
buku ini mencangkup pembahasan mengenai: pendahuluan; perencanaan fasilitas; perancangan sistem kerja; prakiraan; perencanaan agregat; manajemen persediaan; perencanaan kebutuhan material; penjadwalan; dll
Buku ini berisi tentang pendahuluan,perencanaan pabrik,mesin,peralatan,dan proses produksi,pengawasan sistem produksi,topik-topik khusus.