Address :
Jln. Raya Siliwangi No. 6 Rawa Panjang 17145 Gedung Bina Insani lt.6
Phone Number : 021- 82400924
Fax Number : (021) 82400924
Monday - Friday :
Open : 08.00 AM - 17.00 PM
Break : 12.00 - 13.00 PM
Close : 17.00 PM
Kami memiliki banyak jenis koleksi di perpustakaan kami, mulai dari Fiksi dan non fiksi hingga Bahan Ilmiah, dari materi cetak hingga koleksi digital seperti CD-ROM dan CD. Perpustakaan Universitas Bina Insani dapat dilihat dan diakses di link berikut :
1. perpustakaan.binainsani.ac.id/new_perpustakaan
2. biulib.blogspot.com
3. lib020.my.id
Untuk dapat meminjamkan koleksi perpustakaan, Anda harus terlebih dahulu menjadi anggota perpustakaan. Ada syarat dan ketentuan yang harus Anda patuhi.
BI CORNER AREA
BI Corner area ini merupakan bantuan dari Bank Indonesia untuk dedikasi untuk negeri yang diberikan kepada perguruan tinggi, Sekolah dan perpustakaan umum. Koleksi buku Bi corner terdiri dari fiksi dan non fiksi yang dapat dipinjam untuk dibaca dibawa pulang, koleksi ada sekitar 250 Judul dengan jumlah eksemplar 250 buah dengan 50 judul bahasa inggris dan 200 judul berbahasa indonesia. Di area Bi Corner ada juga fasilitas komputer yang digunakan untuk search dan Online Access Catalog Public (OPAC) ,Televisi untuk menonton news, program Bank Indonesia dan Kegiatan Bi corner ada juga rak buku untuk menyimpaan buku Bi Corner,Sofa untuk membaca dan lampu baca.