Topik yang dicakup dalam buku ini memberikan mahasiswa sistem informasi dengan pembahasan yang solid akan sistem pemrosesan transaksi yang kemudian dapat mereka buat berdasarkan studi mendalam dalam topik-topik khusu seperti database.
berbagai kegiatan bisnis yang dilaksanakan dalam siklus-siklus utama bisnis serta arus data akuntansi dan informasi dalam sistem tersebut
Buku ini menjelaskan bagaimana sistem informasi mengubah sifat dasar akuntansi. Secara khusus, diuraikan bagaimana perkembangan teknologi informasi seperti internet, e-commerce, EDI, dan database telah mengubah cara organisasi dalam melaksanakan kegiatan bisnis mereka.