Global Edition
Penerapan proses auditing ke siklus penjualan dan penerimaan kas Auditing atas sistem PDE yang kompleks Penerapan proses auditing ke siklus lain Penyelesaian audit dan penawaran jasa lain
- Auditing Suatu Tinjauan - Laporan Audit - Etika Jabatan - Kewajiban Hukum - Tujuan Audit - Jenis-jenis Pendukung dan Dokumentasi
- Auditing dan Akuntan Publik - Laporan Audit - Etika Profesi - Tanggung Jawab dan Tujuan Audit - Bahan Bukti Audit
- AUDIT ATAS SIKLUS PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS PENGUJIAN ATA PENGENDALIAN DAN PENGUJIAN SUBSTANTIF ATAS TRANSAKSI - SAMPLING AUDIT UNTUK PENGUJIAN ATAS PENGEDALIAN DAN PENGUJIAN SUBTANTIF ATAS TRANSAKSI
Proses pengambilan keputusan yang dilakukan oleh auditor, dengan keyakinan bahwa konsep auditing yang yang sangat mendasar adalah menentukan sifat dan jumlah bukti yang harus dikumpulkan oleh auditor untuk situasi perjanjian tertentu.
Buku ini berisi cakupan terintegrasi tentang perkembangan standar auditing internasional dan menekankan isu-isu yang mempengaruhi audit entitas multinasional.
Buku dalam versi bahasa inggris Auditing and Assurance Services ini telah memuat konsep dan praktik audit kontemporer dengan memuat contoh-contoh yang dapat ditemukan di Indonesia.
Profesi audit, Proses audit, Penerapan proses audit pada siklus penjulan dan penagihan.