Materi yang disajikan dalam buku ini adalah: pendahuluan keuangan negara dan akuntansi pemerintahan prinsip-prinsip akuntansi pemerintahan siklus pengelolaan keuangan negara, anggaran, dan akuntansi persamaan dasar akuntansi pemerintahan siklus akuntansi dan konsep resiprokal akuntansi kas dan setara kas sistem akuntansi piutang sistem akuntansi investasi sistem akuntansi persediaan
Buku ini membahas masalah-masalah yang langsung berkaitan dengan mata kuliah tersebut, mulai pengertian pemerintah, perbedaan, dan persamaan akuntansi keuangan pemerintahan dengan akuntansi.
Buku ini memjelaskan tentang peraturan pemerintah republik indonesia nomor 71 tahun 2010
Buku ini menjelaskan dan memaparkan tentan peraturan pemerintah nomor 24 tahun 2005 tentang standar akuntansi pemerintahan
Buku ini menjelaskan tentang dasar-dasar akuntansi pemerintahan yang mencakup siklus dan pelaporan akuntansi pemerintahan.
Buku ini membahas mulai dari tentang latar belakang sejarah akuntansi, ruang lingkup dan karakteristik akuntansi pemerintahan sampai akuntansi pemerintah yang baru.