Buku Praktik Statistika Bisnis Untuk Program Diploma
Buku ini berisi tentang: 1. Konsep Dasar Penelitian Kuantitatif 2. Peran Statistika dalam Penelitian Kuantitatif 3. Statistik Deskriptif 4. Populasi dan Sampel 5. Pengujian Hipotesis Deskriptif 6. Pengujian Hipotesis Komparatif Dua Sampel dan Lebih dari Dua Sampel, dengan Statistik Parametris (T-Test dan Anova) dan Nonparametris (Chi Kuadrat, dll.) 7. Pengujian Hipotesis Asosiatif dengan…
Membahas konsep dan jenis-jenis penelitian, pengumpulan data penelitian. Distribusi frekuensi, skala pengukuran, populasi dan teknik sampling.
Buku ini digunakan sebagai salah satu alternatif referensi pembelajaran statistika. Buku ini dilengkapi dengan beragam bentuk contoh dan pembahasan disetiap materinya sehingga memudahkan pembaca dalam mempelajari statistika.
Dalam kajian deskriptif, Inferensi, dan nonparametrik ini menghadirkan semua ide, formula, dan perhitungan statistika, mulai dari distribusi frekuensi, ukuran gejala pusat dan gejala letak.
bahasan dalam buku ini, dimulai dengan mengkaji masalah pengukuran dalam pendidikan tentang bagaimana mengembangkan instrumen penelitian dan dilanjutkan dengan pembahasan statistik deskriptif dan statistik inferensial sebagai alat analisis data penelitian
buku ini membahas tentang: pendahuluan; pengolahan dan penyajian data; ukuran pemusatan; ukuran penyebaran; momen ukuran kemenjuluran, dan kurtosis; ukuran perubahan; analisis deret waktu; dll
Buku ini dirancang sedemikian rupa, dengan pendekatan yang berbeda dengan buku-buku statistika lain yang telah terbit sebelumnya, sehingga akan sangat memudahkan proses belajar mengajar.
Buku ini dirancang dengan pendekatan yang berbeda dengan buku lainnya, sehingga akan sangat mempermudah proses belajar-mengajar .
Buku ini merupakan panduan praktis untuk orang-orang yang sedang melakukan penelitian dan pengolahan data dengan menggunakan instrumen ilmu statistika khususnya untuk penelitian-penelitian kuantitatif.