Materi yang dibahas dalam buku ini adalah mengenai pelaporan keuangan untuk perusahaan. praktek pelaporan keuangan perusahaan menyangkut penggabungan dari banyak prinsip dan prosedur yang kompleks namun sudah lazim berlaku dalam sejak beberapa dekade.
materi yang dibahas dalam buku ini mencangkup: akuntansi keuangan dan standar akuntansi; sistem informasi akuntansi; laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain dan laporan perubahan ekuitas; laporan posisi keuangan dan laporan arus kas; dll
Introduksi dan pelaporan keuangan Instrumen Keuangan Persediaan Aset Tetap dan Aset Tak Berwujud Liablilitas Jangka Pendek Ekuitas Pendapatan Sewa dan pajak penghasilan