Tugas Akhir Akuntansi D3
PENGARUH EFISIENSI MODAL KERJA, LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN (Studi Kasus pada Perusahaan Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2017)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh efisiensi modal kerja,
likuidasi, solvabilitas terhadap profitabilitas pada perusahaan farmasi yang
tergabung di BEI. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive
sampling dengan responden 7 perusahaan. Analisis data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
secara parsial variabel Working Capital Ratio (WCT), Debt to Equity Ratio (DER)
variable on Return On Assets (ROA) berpengaruh negatif dan tidak signifikan
terhadap Return On Asset (ROA). Current Ratio (CR) berpengaruh positif
signifikan terhadap Return On Assets (ROA).
Tidak tersedia versi lain