Edisi ke-8 meliputi fitur dan materi tambahan penting
Buku ini memberikan pemahaman mengenai berbagai konsep fundamental yang mendasari proses audit serta cara untuk menerapkan konsep-konsep tersebut ke dalam berbagai jasa audit dan assurance.
Pengantar Audit Laporan Keuangan Konsep Dasar Audit: Penenutan Risiko, Materialitas, dan Bukti audit Merencanakan audit, serta memahami dan mengaudit penendalian internal Sampling statistik dan nonstatistik sebagai alat audit